Virtual Assistant (VIRA) Siap Jawab Semua Pertanyaan Nasabah BCA Jambi

bca jambi
                                 

Nasabah BCA Jambi mendapat sutu kemudahan terbaru. BCA Jambi menghadirkan terobosan yang menggabungkan aplikasi chatting dengan perbankan melalui sebuah layanan bernama Virtual Assistant Chat Banking BCA (VIRA). “Ingin mengakses bank semudah chatting? Nasabah dapat ngobrol langsung dengan VIRA, teman baik nasabah BCA yang paling bisa diandalkan untuk keperluan informasi perbankan. Cukup meng-klik atau mengetik kebutuhan yang nasabah inginkan, VIRA dengan senang hati akan membantu. Kehadiran VIRA akan membuat akses layanan perbankan menjadi lebih mudah dan menyenangkan” ujar Jan Hendra, Sekretaris Perusahaan BCA.

Cara menggunakannya juga cukup mudah, cukup menambahkan akun resmi (official account) BCA, yaitu: “Bank BCA”, di Facebook Messenger, LINE dan Kaskus Chat. Selanjutnya nasabah dapat mulai masuk ke menu chat. “Ayo segera registrasikan nomor HP Anda di e-banking atau ATM BCA Jambi terdekat agar dapat mengakses kebutuhan banking semudah chatting, bersama VIRA” Jan Hendra.  Ke depannya, VIRA akan terus dikembangkan sehingga semakin optimal mewujudkan komitmen BCA untuk senantiasa di sisi nasabahnya.

Vira adalah wujud BCA, sebagai bank yang berkomitmen untuk Senantiasa di Sisi Anda, termasuk nasabah setia BCA Jambi. Kehadiran aplikasi chatting menggunaakan channel Kaskus Chat, Facebook Messenger, dan LINE yang dapat memenuhi transaksi perbankan seluruh nasabah.

Vira diluncurkan untuk menjawab kemajuan teknologi di era digital, juga memberi kemudahan nasabah BCA Jambi di era digital saat ini.  Hampir semua pengguna smartphone menggunakan aplikasi chatting. Melihat fenomena ini, BCA menghadirkan terobosan yang menggabungkan aplikasi chatting dengan perbankan melalui sebuah layanan bernama Virtual Assistant Chat Banking BCA (VIRA). “Ingin mengakses bank semudah chatting? Nasabah BCA Jambi dapat ngobrol langsung dengan VIRA, teman baik nasabah yang paling bisa diandalkan untuk keperluan informasi perbankan. Cukup meng-klik atau mengetik kebutuhan yang nasabah inginkan, VIRA dengan senang hati akan membantu. Kehadiran VIRA akan membuat akses layanan perbankan menjadi lebih mudah dan menyenangkan” ujar Jan Hendra, Sekretaris Perusahaan BCA.


Temukan bank BCA Jambi terdekat via:
https://lewatmana.com/lokasi/bank/bank-bca/di/jambi/
http://lokalbank.blogspot.co.id/2013/07/daftar-alamat-bca-jambi.html



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Dengan Flazz BCA Jambi Siapkan Gerakan Nasional Non Tunai

Solusi Transaksi Cepat : ATM BCA Jambi Saja